Rabu, 13 Januari 2016

HEBOH !! MOBIL PRIBADI DI TILANG GARA-GARA ANGKUT BARANG

belakangan jagad dunia maya kembali heboh karena sebuah posting di Facebook. postingan tersebut berupa keluhan dan umpatan kepada oknum penegak hukum. gimana tidak, mobil pribadi yang dipakainya membawa barang setelah belanja dianggap melanggar aturan. memang di UU ada pengaturan tentang mobil pribadi membawa barang. tetapi belum jelas dan malah tidak jelas. apalagi ini mobil pribadi dan yang dibawa juga barang pribadi. bukan barang jualan dan bukan untuk kegiatan bisnis.


berikut postingan yang sekarang lagi ramai di perbincangkan netizen.




***Saya Tidak Mengakui Negara Tai Ini***Habis belanja alat musik, kena tilang karena mobil penuh barang? Tai!//itu...
Dikirim oleh Didi Susanto pada 10 Januari 2016


belakangan memang oknum penegak hukum banyak yang jadi sorotan. terkait penegakan hukum yang bisa dibilang salah sasaran. apalagi banyak oknum yang melakukan penyalahgunaan jabatan untuk memperkaya diri dengan menindas orang lain. pantaskah orang-orang semacam ini di akui sebagai pengayom masyarakat?. monggoh di simpulkan sendiri.

atau mungkin ada yang punya pengalaman ditilang gara-gara masalah sepele?. misal ban motornya nggak pake tutup pentil ditilang, pake sendal jepit ditilang. dll dll. sekarang masyarakat sudah tidak perduli apakah itu ulah oknum atau bukan yang jelas akhirnya SEMUA PENEGAK HUKUM tidak ada wibawanya di mata rakyat.

1 komentar: